­
­

Tanpa Arah

By Jessica - September 06, 2014
nafasku tidak menentukan arah dalam tanya hanya emosi menuntun kaki Terus berjalan dalam jalan tanpa nama dimanakah waktu berhenti yang telah ditetapkan nafasku tidak memilih arah dalam bimbang hanya ego memberi tanda terus berjalan dalam garis tanpa warna dimanakah waktu berhenti yang telah ditetapkan nafasku tidak memiliki arah dalam ragu hanya perasaan mengayun langkah terus berjalan dalam jalur tanpa batas dimanakah waktu berhenti...

Continue Reading

  • Share:

Sedikit

By Jessica - December 06, 2013
tertawa sedikit menangis sedikit bercerita tentang kebahagiaan pada malam dan keteguhan pada siang tertawa sedikit menangis sedikit bermimpi kisah saat lelah dan berharap pada tanya esok tertawa sedikit menangis sedikit akankah kelebihan itu baik atau berkurangkah lebih indah tertawa sedikit menangis sedikit dalam garis nyawa yang sedikit syukuri miliki yang sedikit ...

Continue Reading

  • Share:

Tertidur sesaat

By Jessica - July 23, 2013
lama tinta tidak menetes di lembaran tidak lagi putih lama huruf tidak berkumpul berbaris menjadi kalimat lama kisah tidak terucap dalam tulisan lama segalanya terdiam tidak memperhatikan tidak mengartikan tidak menggali tidak bergeming datar rata tawar hampa karena lama perjalanan terhenti walaupun belum sampai akhirnya namun tertidur sesaat menunggu waktu untuk bangun ...

Continue Reading

  • Share:

Berlarilah

By Jessica - April 07, 2013
DIA memanggilku Saat aku berlari ke depan DIA memanggilku lebih kencang Saat aku berlari lebih cepat lagi Aku hanya memeluk kehidupan dan berlari ke depan dengan kaki ini Aku hanya membawa kehidupan dan berlari terus tanpa yang lain Waktu terus berputar mengganti hari dengan hari baru mengganti bulan dengan bulan baru aku mulai lelah sendiri DIA memanggilku saat aku berjalan ke depan DIA...

Continue Reading

  • Share:

Cerita saat tua

By Jessica - April 07, 2013
aku bercerita pada diri sendiri keberadaanku sampai tua. keringat dan peluh yang terus mengalir di tubuh. telah aku miliki dahulu. jatuh dan berdiri dalam jiwa yang rapuh telah aku lakukan berulang-ulang. gelombang laut yang melambungkan aku tinggi ke langit. telah aku rasakan sesaat. senyuman lepas melihat pelangi dalam pandangan. telah aku lalui dalam hitungan menit. rasa bingung yang diam dalam rimba yang asing....

Continue Reading

  • Share: